Menghafal Al-Qur'an bisa dengan berbagai macam metode. Metode yang baru saja diperkenalkan adalah dengan gerakan. Metode ini cocok untuk para penghafal yang ingin juga mengetahui arti dari ayat yang dihafalnya. Dengan mengingat gerakan dan artinya, maka anak memiliki kelebihan, bukan sekedar hafal.
Berikut ini adalah contoh latihan hafalan Al-Fatihah dengan gerakan oleh siswa kelas 2.
0 comments:
Post a Comment