PEDULI LINGKUNGAN

Sikap peduli merupakan soft skill yang utama. Kepedulian harus diajarkan dengan praktek nyata agar benar-benar melekat pada perilaku anak.

FUN AND ACTIVE LEARNING

Pembelajaran diarahkan pada suasana yang ramah anak, sehingga anak menjadi senang belajar dan berprestasi.

GEMAR MEMBACA

Membaca adalah gerbang pengetahuan. Pembiasaan membaca perlu ditanamkan sejak dini. No days without reading.

MASJID NABAWI

Masjid Nabawi adalah masjid suci yang terletak di kota Madinah al Munawaroh. Sholat di dalamnya sama dengan sholat 1000 kali di masjid yang lain.

MEMBANGUN SEMANGAT KEBERSAMAAN

Setiap siswa berasal dari latar belakang yang berbeda kemudian disatukan di kelas yang sama. Anugerah kebersamaan ini haruslah disyukuri dengan kerjasama yang baik.

Showing posts with label learning instrument. Show all posts
Showing posts with label learning instrument. Show all posts

Thursday, June 6, 2013

LATIHAN SOAL UKK BAHASA INGGRIS KELAS 3

Berikut ini kami sampaikan latihan soal UKK kelas 3. File ini sudah kami bagikan ke ananda. mudah-mudahan bermanfaat, terutama bagi siswa yang kertasnya hilang atau gambarnya tidak jelas. Selamat belajar ya?!

Thursday, September 20, 2012

RPP Bahasa Inggris Kelas 3 SD


Perencanaan pembelajaran atau biasa disebut Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rancangan pembelajaran mata pelajaran per unit yang akan diterapkan guru dalam pembelajaran di kelas.

Berikut ini adalah RPP bahasa Inggris kelas 3 semester 1 SDII Al-Abidin.

SILABUS BAHASA INGGRIS SEMESTER 1 KELAS 3


Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu dan/atau kelompok mata pelajaran/tema tertentu yang mencakup standar kompetensi, kompetensi dasar, materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator pencapaian kompetensi untuk penilaian, penilaian, alokasi waktu dan sumber belajar.

Berikut ini adalah silabus bahasa Inggris kelas 3 semester 1 SDII Al-Abidin.

PROSEM BAHASA INGGRIS KELAS 3


Program Semester merupakan penjabaran dari Program Tahunan. Program semester meliputi pembagian pengajaran kompetensi pekan-pekan yang ada di semester itu.
Berikut ini program semester bahasa Inggris semester 1 SDII AL-ABIDIN.

Wednesday, September 19, 2012

PROGRAM TAHUNAN BAHASA INGGRIS KELAS 3


Program tahunan adalah rencana penetapan alokasi waktu satu tahun untuk mencapai tujuan (SK dan KD) yang telah ditetapkan. Penetapan alokasi waktu diperlukan agar seluruh kompetensi dasar yang ada dalam kurikulum seluruhnya dapat dicapai oleh siswa. Penentuan alokasi waktu ditentukan pada jumlah jam pelajaran sesuai dengan struktur kurikulum yang berlaku serta keluasan materi yang harus dikuasai oleh siswa.

Berikut ini bisa dicermati Program Tahunan Bahasa Inggris Kelas 3 SDII Al-Abidin.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More